PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU TAHUN AJARAN 2023/2024

 [ PPDB MTS N 7 KLATEN 2023 ] TELAH DIBUKA



Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Hallo adik² sobat Madjuka..


MTs Negeri 7 Klaten secara resmi membuka Pendaftaran Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2023/2024 nih. 

Yang sudah lama menunggu momen ini bisa dicatat jadwal pentingnya ya! 

Adapun jadwal penting pendaftaran adalah sebagai berikut: 

Untuk pendaftar 

A. JALUR UNGGULAN SAINS DAN TAHFIDZ

1. Pendaftaran Online/Offline Jalur Unggulan Sains dan Tahfidz: 1-9 Maret 2023

di laman s.id/ppdbmtsn7klaten atau datang ke madrasah 


2. Kemudian, Menyerahkan Berkas Jalur Unggulan Sains dan Tahfidz: 7-11 Maret 2023

Dengan menyerahkan: Fc rapor, fc ijazah, fc kartu NISN, fc akta kelahiran, fc KIP/PKH/KKS, fc NUSP, pas foto


3. Selanjutnya, Pelaksanaan Tes Seleksi Unggulan Sains dan Tahfidz: 12 Maret 2023


4. Dan Pengumuman Unggulan Sains dan Tahfidz: 15 Maret 2023


5. Siswa yang lolos wajib melakukan Daftar Ulang Calon Siswa Kelas Unggulan Sains dan Tahfidz tanggal: 16- 21 Maret 2023


B. Untuk mendaftar JALUR REGULER


1. Pendaftaran Online/Offline Jalur Kelas Reguler (Menyerahkan berkas dan tes BTA) 08 - 20 Mei 2023

Online : s.id/ppdbmtsn7klaten atau datang ke madrasah 


Berkas : 

Fc rapor, fc ijazah, fc kartu NISN, fc akta kelahiran, fc KK, fc KIP/PKH/KKS, fc NUSP, pas foto


2. Tes Seleksi Akademik pada tanggal: 28 Mei 2023

3. Pengumuman Kelas Reguler: 3 Juni 2023

 

>>SYARAT PENDAFTARAN KELAS UNGGULAN (TAHFIDZ DAN SAINS)

🛑Kelas Unggulan Tahfidz: 

-Minimal hafal 20 surat pada juz 30

-Mengikuti tes hafalan juz 30 (Tes tahfidz)

-Mengikuti tes seleksi akademik (IPA, Bahasa Indonesia, Matematika, Bahasa Inggris, dan PAI)

-Biaya Pengembangan Diri


🛑Kelas Unggulan Sains: 

-Mengikuti Tes Seleksi Akademik (IPA, Bahasa Indonesia, Matematika, Bahasa Inggris, dan PAI)

Mengikuti tes BTA

-Biaya Pengembangan Diri


🛑SYARAT PENDAFTARAN UMUM

-Usia maksimal 15 tahun

-Dapat membaca Al-Quran dengan baik dan lancar

-Fotokopi nilai raport kelas 5 (semester gasal dan semester genap) dan kelas 6 (semester gasal) yang dilegalisasi dari sekolah asal

-Fotokopi ijazah (jika sudah ada) 1 lembar

-Fotokopi kartu NISN 1 lembar

-Fotokopi Akta Kelahiran 1 lembar 

-Fotokopi Kartu Keluarga (KK) 1 lembar

-Fotokopi KIP, PKH, KKS (jika memiliki) 1 lembar

-Fotokopi piagam / sertifikat kejuaraan lomba tingkat kabupaten (jika memiliki) 1 lembar

-NUSP (Nilai Ujian Sekolah Provinsi) 1 lembar

-Pas foto 3x4 hitam putih 2 lembar

Catatan : 

Jika tidak melengkapi berkas sampai waktu yang ditentukan maka dianggap mengundurkan diri.


Di Madjuka juga banyak kegiatan ekstra asyik seperti

-Pramuka 

-PMR 

-Paskibra 

-Tahfidz 

BTA 

-Kaligrafi 

-Qiro’ah 

-Jurnalistik

-IT 

-KSM Mapel (Matematika dan Bahasa Inggris) 

-Olahraga (Futsal, Bulu Tangkis, Voli, Bela diri) 

Kebanyakan Ekstra di Madjuka sering menang lomba lohhh. 

 

Dan hebatnya di MTs N 7 Klaten ada juga nih program penunjang seperti, Outing Class, Outbond, Parent Day, dan Karyawisata, 

Spiritual Building Training (SBT)

Pembimbingan Mapel Sains, 

Spiritual program (Sholat dhuha, dhuhur berjamaah, kajian ahad pagi)


Satu lagi nih Fasilitas MTs 7 Klaten sangat lengkap: 

-Laboratorium Komputer 

-Laboratorium IPA

-Perpustakaan

-Ruang kelas

-Masjid

-Wifi

-Lapangan 

-Koperasi siswa dan guru dan

-Tutor dari luar



Wow jadi ngga sabar kan ingin merasakan hebatnya bersekolah di MTs 7 Klaten?!! 


Buat kamu yang penasaran mengenai semua hal menarik tentang MTs N 7 Klaten bisa langsung bergabung bersama kami. Bisa menghubungi


Bapak Ahmad, S.Pd          : 081226141467

Bapak Taufik Nugroho, M.Pd : 08156637943

Ibu Fitria Cahyaningrum, S.Pd : 085701936740

Ibu Umi Safitri, S.Pd         : 081229633876


Informasi lengkap tentang syarat dan waktu pendaftaran dapat di check di flyer kami yah.


Jangan Lupa ajak teman/saudara/keluarga untuk bergabung di MTs Negeri 7 Klaten.


Come to join us and reach your success! 


MTs N 7 KLATEN. MADRASAH HEBAT BERMARTABAT!!! 


Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi contact person yang tertera yah. See You

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages